7 Fakta Unik Vaniatu

https://mediasura.blogspot.com/

     Republik Vanuatu adalah sebuah negara kepulauan di Samudra Pasifik bagian selatan. Vanuatu terletak di sebelah timur Australia, timur laut Kaledonia Baru, barat Fiji dan selatan Kepulauan Solomon. Negara ini dahulu bernama Hebrides Baru semasa penjajahan. Berikut 7 fakta Vanuatu versi Mediasura.


  1. Vanuatu ditemukan dan diklaim pertama kali oleh Spanyol pada tahun 1606 dan diduduki kemudian dilupakan.
  2. Nama Vanuatu berasal dari dua kata lokal, yaitu vanua (anah atau rumah) dan tu (berdiri), yang digunakan sejak kemerdekaannya pada tahun 30 Juli 1980.
  3. Vanuatu terdiri dari 83 pulau-pulau kecil, yang 65 pulaunya masih belum berpenghuni.
  4. Vanuatu terdiri dari enam provinsi, yaitu Malampa, Penama, Sanma, Shefa, Tafea, dan Torba.
  5. Ibu kota Vanuatu adalah Port Vila dan merupakan kota terbesar Vanuatu yang terletak di pulau Efate. Port Vila juga menjadi pusat perdagangan Vanuatu, pelabuhan penting, dan bandara internasional Bauerfield.
  6. Makanan nasional Vanuatu adalah “Lap lap”, yaitu pasta sayur, susu kacang, dan daging yang dimasak dalam daun pisang.
  7. Vanuatu mempunyai tiga bahasa resmi, yaitu bahasa Bislama, Inggris, dan bahasa Perancis.

Komentar

Postingan Populer

Translate