7 Fakta Unik Mozambik
Republik Mozambik adalah sebuah negara di Afrika bagian selatan yang berbatasan dengan Samudera Hindia di sebelah timur, Afrika Selatan dan Swaziland di sebelah selatan, Tanzania dan Malawi di sebelah utara, Zambia dan Zimbabwe. di sebelah barat. Berikut 7 fakta unik Mozambik versi Mediasura.
- Nama Mozambik (Mozambique) diambil dari nama pulau Mozambique (diambil dari nama Musa al Big atau Mossa Al Bique atau Mussa Ben Mbiki), yaitu nama pedagang Arab yang pertama kali datang ke pulau tersebut dan hidup di sana) ketika Portugis tiba di wilayah tersebut.
- Pada bendera Mozambik, bintang kuning ditutupi dengan buku adalah menyimbulkan pendidikan, cangkul menyimbulkan pertanian, dan senjata melambangkan pertahanan dan kewaspadaan.
- Kemerdekaan Mozambik dibangun di atas Pondasi Pan Afrikanisme. Pan Afrikanisme dan gerakan kemerdekaan membantu membentuk partai pembebasan, untuk memperjuangkan kebebasan atau kemerdekaan Mozambik (FRELIMO), yang terbentuk dari kelompok-kelompok politik anti kolonial. Para pemimpin gerakan kemerdekaan menggunakan solidaritas budaya untuk memperoleh dukungan dari penduduk yang membuat mereka sukses dalam melawan kolonialisme.
- Mozambik merupakan negara yang sangat miskin, dengan separoh penduduknya masih hidup dengan penghasilan kurang dari $1 per hari.
- Mozambik adalah tempat kelahiran pemain sepak bola legendaris, Pele.
- Selama hampir 500 tahun Portugis sangat mempengaruhi menu makanan Mozambik, seperti pãozinho, rissóis, prego, espetada, puding, dan inteiro com piripiri yang terkenal.
- Sebuah penelitian menyatakan bahwa 13% dari penduduk Mozambik adalah terinfeksi HIV/AIDS. Setiap tahunnya, ada 110.000 orang yang mati karena HIV/AIDS.
Komentar
Posting Komentar