7 Fakta Unik Burundi

https://mediasura.blogspot.com/

     Burundi, Republik Burundi adalah sebuah negara tanpa laut di daerah Danau Besar di tengah benua Afrika. Negara ini berbatasan dengan Rwanda di utara, Tanzania di selatan dan timur, dan Republik Demokratik Kongo di barat. Berikut 7 fakta unik tentang Burundi versi Mediasura.

  1. Semboyan negara Burundi dalam bahasa Kirundi adalah “Ubumwe, Ibikorwa, Iterambere”, yang artinya “Bersatu, Berkarya, Maju”.
  2. Sebelum merdeka Burundi bernama Ruanda-Urundi.
  3. Penduduk asli Burundi adalah Twa, yaitu bangsa Pygmy yang sekarang sebanyak 1% dari penduduk Burundi.
  4. Sapi mempunyai peran penting dalam kebudayaan nasional. Ucapan khas Kirundi, “Amashyo”, diartikan sebagai “Semoga kamu mempunyai banyak sapi”. Sapi atau lembu adalah simbol kesehatan, kebahagiaan, dan kemakmuran atau kekayaan.
  5. Saat sapinya mati, maka dagingnya akan dimakan dan tanduknya akan dikubur di tanah dekat rumahnya. Orang Burundi percaya hal ini akan membawa keberuntungan.
  6. Rumah tradisional Burundi terbuat dari lumpur dan rumput. Sekarang bekas kaleng digunakan untuk atap rumah yang lebih tahan lama.
  7. Sumber daya alam Burundi termasuk Uranium, oksida tanah yang langka, nikel, tembaga, vanadium, batu kapur, tungsten, emas, buah tin, niobium, dan tantaltum.

Komentar

Postingan Populer

Translate